Selasa, 04 Maret 2008

Perencanaan keuangan? Sebenernya sederhana aja kok

Secara sederhana, ada beberapa poin utama dari perencanaan keuangan:
  1. Alokasi kredit/utang sekitar 30% atau 1/3 dari pemasukan bulanan.
  2. Alokasi tabungan/investasi 10%-30% dari pemasukan bulanan (untuk mencapai tujuan-tujuan finansial kita: dana pensiun, pendidikan anak, perjalanan ibadah, membeli rumah, kendaraan bermotor, liburan, dsb.).
  3. Sisa pemasukan bulanan bisa digunakan untuk memenuhi biaya hidup dan lifestyle.
  4. Miliki dana darurat/cadangan yang besarnya berkisar antara 3-12 kali pengeluaran bulanan, bergantung pada kondisi kita masing-masing (lajang, menikah tanpa anak, menikah dan sudah memiliki anak, penghasilan tetap, penghasilan tidak tetap, dll.).
  5. Miliki asuransi untuk melindungi kita dari resiko-resiko yang mungkin mengacaukan kondisi keuangan kita.
Salam sukses!

Secara sederhana, ada beberapa poin utama dari perencanaan keuangan:
  1. Alokasi kredit/utang sekitar 30% atau 1/3 dari pemasukan bulanan.
  2. Alokasi tabungan/investasi 10%-30% dari pemasukan bulanan (untuk mencapai tujuan-tujuan finansial kita: dana pensiun, pendidikan anak, perjalanan ibadah, membeli rumah, kendaraan bermotor, liburan, dsb.).
  3. Sisa pemasukan bulanan bisa digunakan untuk memenuhi biaya hidup dan lifestyle.
  4. Miliki dana darurat/cadangan yang besarnya berkisar antara 3-12 kali pengeluaran bulanan, bergantung pada kondisi kita masing-masing (lajang, menikah tanpa anak, menikah dan sudah memiliki anak, penghasilan tetap, penghasilan tidak tetap, dll.).
  5. Miliki asuransi untuk melindungi kita dari resiko-resiko yang mungkin mengacaukan kondisi keuangan kita.
Salam sukses!